cara merawat mobil matik

15/10/2018 | Arfian Alamsyah

Ini Dia 9 Gejala Kerusakan Transmisi Matik Pada Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia

Transmisi otomatis alias matik memang memudahkan pengemudi dalam mengoperasikan mobilnya. Selama perawatan benar dan enggak salah urus, sebenarnya merawat mobil transmisi matik itu sangat menyenangkan dan mudah. Namun bagaimana jika transmisi matik jebol? Tentunya pikiran Anda juga dompet Anda akan langsung bergetar membayangkan berapa biaya yang harus dikeluarkan untuk memperbaikinya. Ini dia 9 gejala kerusakan transmisi matik pada Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia.

14/10/2018 | Arfian Alamsyah

Mengenal Lebih Dalam Bagian Transmisi Otomatis Dan Cara Kerjanya

Sering timbul pertanyaan, apakah transmisi matik mobil ada koplingnya seperti pada mobil manual? Tentu saja ada. Kalau kopling ditransmisi manual hanya ada satu, kalau di transmisi matic ada banyak dan semua jenis kopling basah. Mobil matik zaman dulu, dengan 3 speed alias tiga tingkat percepatan, koplingnya hanya ada tiga. Makin canggih dan banyak speed-nya, makin banyak pula koplingnya. Mari mengenal lebih dalam bagian transmisi otomatis dan cara kerjanya.

05/08/2017 | Mobilmo.com

Panduan Lengkap Perawatan Mobil Matik Agar Awet Dan Berumur Panjang

Di tengah persaingan produksi mobil matik dari berbagai produsen mobil didunia tenyata, masih banyak juga orang yang masih enggan membeli mobil matik. Hal tersebut dikarenakan adanya mitos tentang kwalitas mobil matik yang mudah ringkih.